Tuesday, February 19, 2008

RIBET PROJEKT: ACHTUNG! 30

Sebuah etno-audiografi tentang ribet di pasca umur 30


======================================================
Download ACHTUNG! 30 (info & transkrip scroll ke bawah)

mix diupdate/diperbaiki per 19 Februari 2008.

1) Achtung! 30 - Bagian I (durasi 6:12 / 9 Mb) mp3 / Ogg Vorbis (pending) (12 Feb 2008)
2) Achtung! 30 - Bagian II (Ribet Funk) - (durasi 5:57 / 8 Mb) mp3 / Ogg Vorbis (pending) (12 Feb 2008)
3) Achtung! 30 - Bagian III mp3 / Ogg Vorbis - (durasi 7:12) (28 Jul 2007)
4) Achtung! 30 - Bagian IV (Interlude) - (durasi: 4:08 / 4 Mb) mp3 / Ogg Vorbis (pending) (19 Feb 2008)
5) Achtung! 30 - Bagian V (11:39 / 16 Mb) mp3 / Ogg Vorbis(28 Jul 2007)

Beberapa updates mencakup remixing, dithering, perbaikan bandpass di
low frequency.

Short Samples
(bisa untuk ringtone...halah, biar aplikatif)
1) Achtung! 30 Weird Ringtone (0:07 / 186 kb)
2) Achtung! 30 - Bagian V main piano theme (0:15 / 356 kb)

=====================================================================


"Thirty is mostly seen as the age where some people tend to have an identity crisis.
Ok, maybe not an identity crisis, but a crisis nonetheless.
What to do with life when you're thirty?
" -

Anakzaman, 30-something


Sebuah blog terbatas...tempat utk previewing komposisi iseng2 serius tapi cukup pretensius 'Achtung! 30' - yang menampilkan hasil short interviews dengan teman2 berkebudayaan nasional Urban Indonesia yang telah melampaui usia tiga dasawarsa menjawab pertanyaan 'definisikan hidup lu sekarang ini'.


Komposisi Achtung! 30 project akan final dengan 5 komposisi saja, tapi kontribusi kawan-kawan (kenal maupun nggak kenal tidak menjadi masalah) dengan penambahan achievement listnya akan diteruskan di blog ngemis partisipasi Achtung! 30 ini. (latest update: Wok the Rock)

Sebuah rencana tentatif, Achtung! 30 akan dipresentasikan live dengan presentasi visual di kuartal pertama tahun depan (updates menyusul)

Tema-tema utama (meski tidak dibatasi secara ketat):

Achtung! 30 - Bagian I: "Define your life at the moment"
Achtung! 30 - Bagian II (Ribet Funk): "apakah pernah bertemu the love of your life?"
Achtung! 30 - Bagian III: "apakah lu galau menghadapi perubahan fisiologis a.k.a. nimbun lemak?"
Achtung! 30 - Bagian IV (Interlude) : "apa yg bikin lu susah mewujudkan rencana-rencana?"
Achtung! 30 - Bagian V: "ever felt achieving something now that you're 30?"

ditambah impromptu interviews (yang tidak berhubungan dengan pertanyaan-pertanyaan utama tadi) yang diselipkan di sana sini.


23 Comments:

Anonymous Anonymous said...

dep….

bravo.. carpe diem.. karepe diem..

Jan 30, 5:25 AM

1:33 AM  
Anonymous Anonymous said...

Dep…

waalah emang mid 30 tuh kayak elu : Its complicated…tapi gw dah late 30’s kali (maksutnya??). Tapi enak kok ribet sendiri…

Jan 30, 10:24 AM

1:34 AM  
Blogger dlumenta said...

‘LATE 30s’ tapi ‘MID-crisis’ ..??!…..ha ha ha ha (wah gue bocorin anonymosity lu…)

Goro said on January 30th, 2007 at 3:24 am: ‘tapi gw dah late 30’s kali’

Jan 30, 10:56 AM

1:35 AM  
Anonymous Anonymous said...

Bagus dave…walaupun sejujurnya gue sempet gak inget gue bilang apa..hehe

Jan 30, 3:20 PM

1:37 AM  
Anonymous Anonymous said...

getting involved in this project is quiet a great step-back in my history of mankind. secara gw dah lama banget gak pegang gitar, ibaratnya seperti harus ngulang mata kuliah dari jaman MKDU saat sudah di semester 8.

ramadhan 2006 di salah satu harinya, selepas dari kantor lgsg menuju cemara. brainwash (bukan brainstorm) sekitar hampir sejaman, karena nggak sabar dave bilang “take aja ya” ha3x.

untungnya karena komunitas kita relatif homogen, kegelisahan2 yg ditangkap dave juga sempat terasakan oleh gw. saat ketemu temen2 yg masih jomblo (waktu usia itu gw dah punya anak malah), meski tak mesti tapi pembicaraan mengenai “mau ke mana kita?” itu selalu muncul. bermodalkan feeling, ngapalin notenya, akhirnya part gw kelar juga (dengan penuh perjuangan fisik dan batin tentunya). after several time of hearing and re-hearing, ternyata permainan gw cukup HANCUR ha3x.

gw siap utk project2 berikutnya dave.

btw sorry, salah time scene. pertama didengerin lagu ini pas bulan puasa. takenya setelah lebaran ding :p

Jan 30, 8:12 PM

1:38 AM  
Anonymous Anonymous said...

merinding dengernya..kuping gue nyandu dave! senyandu gue mendengar nama “Kertas Maya”, satu desa sender area TKW di Indramayu yang gue kunjungi beberapa hari yang lalu. Nyesel gue karena baru dapet lagu ini setelah pulang dari sana. After 30 dan Kertas Maya..susah banget buat gue mendeskripsikan kenapanya :p dave! ayo buat lagi yang lain! “saksessssss” yaaaaa

Feb 1, 10:40 AM

1:39 AM  
Anonymous Anonymous said...

vive les beerbellies!
davechan ditungguin mas agus toooh.. suruh nemenin dia ribet 40s lagi, kayak the last time huahahahahahaaaa

Feb 1, 12:43 PM

1:39 AM  
Anonymous Anonymous said...

Buat gue dave, musik elo itu... Pretentious yet close enough to be understood... :-))

Hidup=Sirkus! One ring master... and he/she is either supreme being, or someone that you love more than your own life....:p

Udah ketemu ring master elo dave? :D

Feb 7, 5:33 AM

1:41 AM  
Anonymous Anonymous said...

Keren dave... Kegelisahan big 3 kedengeran jelas...

Udah masuk iPod gue. (Artist: Dave Lumenta; Genre: Ngga Jelas)

Bagian II kapan?

Feb 10, 1:07 AM

1:43 AM  
Blogger dlumenta said...

ha2 - bagian II nungguin jagoan2 masa lalu ngisi male-angst solo guitar parts ! bagian dari ribetnya jadi 30 adalah ribetnya memobilisasi temen2:

"dave, tengah minggu aja ya, weekend gue hrs nemenin anak gue main PS"

9:57 AM  
Anonymous Anonymous said...

dave, gila lu ye ?? belum selesai gw nyerna yang Bagian I - eh lu udah membombardir gw dgn Bagian II n Bagian B pulak !!! ampun bos, ampun bos !!!!!!!

tp kenapa kreatifitas lu tiba2 meledak gini? lg ribet beneran ?

9:10 PM  
Anonymous Anonymous said...

how interesting! asyik lah!!! congrats yah untuk projectnya yang menarik dan enjoyable ini :).

7:53 PM  
Blogger Memento said...

hello... found out about this project of yours from anakzaman :)

i'm not yet 30 (he he!) but i've enjoyed listening to the first part though there's a part that gives me goosebumps! *LOL*

am downloading 1a & 2 now. keep up the good work!

6:32 AM  
Anonymous Anonymous said...

Great music! Love it!
Anyway, even though I put my 5 Things here, I don't feel that I belong here, am just one "pencilan", nyasar ke sini yang in Bucin's words: "----komunitas kita relatif homogen----"

So it's just me, say hi to relatively homogen community here.
What's like to be homogen?

8:50 PM  
Anonymous Anonymous said...

Gw pembaca blog ribet30 (dan pernah posting jg dan dimuat. Thanks). Tapi yang paling penting, gw selalu terkagum2 setiap dengerin "After 30: Ribet or
Not to Be - Bagian I (10th mix - mp3 192 kbps)". Komposisi yang keren!

Gw penasaran, kira2 tertarik ga untuk bikin live concert nya di Selasar? Mungkin perlu sama band, bukan lu sendiri, dan ada elaborasi presentasinya dengan proyeksi video. Mungkin konsernya kecil2an aja. Lagian tempatnya juga ga gede sih... (Amphitheater, pernah
liat? kalo ada waktu liat2 aja di
www.selasarsunaryo.com)

Sekedar ide. Tapi kalo tertarik kasih tau ya. Jangan sungkan untuk bilang ngga. :-)

11:34 AM  
Anonymous Anonymous said...

terus terang gw gak sengaja nemu blog achtung!30 d/h ribet30 en suka banget ampe suami gw jd ikutan penasaran.

salut dulu deh buat achtung!30, lu kayaknya gila total! heheh
terserah dijadiin apaan, yang penting kesampean mo nulis itu =)

11:36 AM  
Anonymous Anonymous said...

Daveeee!
Gw iseng masuk ke ribet30 lo. Menarik banget! Iri deh gw, elo bener2 antropolog ;-)

Keren. Bikin gede ya. Ntar gw tulis untuk Chic.

sicenil

11:38 AM  
Anonymous Anonymous said...

ayoo dong dave, nanti gue tambahin ama file interview2 gue dulu itu lhoo hehee

2:53 AM  
Anonymous Anonymous said...

finally! gue sempet ngecek blogspot proyek 30 jij!

learning gue dari proyek itu adalah: if you feel bad about the freakin' life make sure to 'inspire' people to go down with you!

10:17 AM  
Anonymous Anonymous said...

Dave, bagian 3nya dong di aplod

3:51 AM  
Blogger dlumenta said...

Rane, belum rampung nih !! sabar

4:28 AM  
Anonymous Anonymous said...

Anjriiitt... gue tersindir sekaligus terhibur.. Elo emang lunatic, Dave hahahaha

11:14 AM  
Blogger dlumenta said...

rane, gapapa. "gendut itu sexy koq.."

8:17 PM  

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home